PROJECT EXCEPTION HANDLING MENGGUNAKAN VISUAL STUDIO

Pemrograman .NET

Silahkan teman teman buka aplikasi visual studio 2012, disini menggunakan bahasa c# . menu dibawah akan membuat project penanganan error ( Exeption Handling ). Ikuti langkah langkahnya dengan benar  :
 
1. Form yang dibuat :
 
Menu Penjumlahan



Dari gambar diatas dapat dijelaskan program tersebut menggunakan:

* 2 Label dengan nama:
Label 1 : Bilangan 1
Label 2 : Bilangan 2

* 2 TextBox yang digunakan utnuk:

TextBox 1 : untuk mengisikan nilai variabel Bilangan 1 [txtbil1]
TextBox 2 : untuk mengisikan nilai variabel Bilangan 2 [txtbil2]

 * 1 Text Area yang digunakan untuk menampilkan informasi dari perhitungan pada BUTTON Tambah(btnproses) [txthasil]
 * 1 BUTTON : Tambah [btnproses] .
 
 
Outuput Program :
 
2. Dari gambar output diatas dapat dijelaskan :
Ketika program dijalankan program meminta user mesasukan nilai untuk variabel Bilangan1 yang diisi dengan 2 dan Bilangan2 yang diisi dengan 4. Ketika BUTTON Tambah di klik maka rumus yang ada di BUTTON tersebut menghasilkan suatu nilai baru yang dikirimkan ke txthasil.
3. Listing Program :
 
 


 
 
 


Dari listing program diatas dapat dijelaskan:

1. Nama project “contohexceptionhandling” .
2. Event dari btnproses, yang didalamnya memesan tiga variabel dengan type data int yaitu bil1, bil2, hasil. Selanjutnya di dalam btnproses terdapat blok program try,cacth dan finally keterangannya:

 a. Blok try

Nilai untuk variabel Bilangan1 didapatkan dari txtbil1, nilai untuk variabel Bilangan2 didapatkan dari txtbil2. Percabangan dengan kondisi jika nilai untuk variabel bil1 atau bil 2 bernilai kurang dari nol (bil1<0 | bil2<0), maka program akan mengecek jika memang nilai bil1 atau bil2 yang diinputkan ada yg kurang dari nol akan menampilkan kalimat “ Angka tidaka boleh minus” seperti ini:



jika nilai bil1 atau bil2 yang diinputkan bukan nol maka compiler akan mengerjakan nilai hasil yang didapatkan dengan menjumlahkan bil1 dan bil2, nilai ini kemudian dikirim ke txthas

a. Blok cacth 


ex merupakan istansiasi dari Exception, dimana jika di blok try ada program yg termasuk ke dalam kondisi maka menamiplkan message atau pesan seperti gambar di blok try diatas, kemudian ketika kita klik ok maka, program meminta user mengisikan kembali untuk nilai variabel bil1 dan bil2 dengan benar. Dan fokus kursor berada di txtbil1.

b. Blok finally

Didalam blok try hanya menginformasikan bahwa nilai dari eksekusi blok try dan blok cacth yang ditampilkan pada txthasil bersifat readonly atau hanya bisa dibaca tidak bisa diedit, dan perintah warna dari txthasil adalah ivory.












Comments
0 Comments